Kamis, 21 Maret 2013

Animasi Burung Terbang


Animasi Burung Terbang

Dalam Tutorial kali ini akan membahas bagaimana membuat animasi sederhana yaitu Animasi burung yang terbang dengan mode Frame by Frame yaitu animasi dengan membuat gambar perframe beda halnya dengan Motion Tweening teknik frame by frame memerlukan waktu yang cukup banyak karma dalam setiap frame kita harus membuat gambar yang tidak sama, pada tutorial kali ini objek yang akan kita gunakan yaitu sebuah ilustrasi burung dan aplikasi yang digunakan yaitu Macromedia Flash MX Professional 2004

Langkah pertama yaitu buatlah gambar ilustrasi burung sebanyak 3 kali dengan menggunakan Toolbox Brush Tool
tutorial flash
Untuk membuatnya perhatikan gambar dibawah ini
tutorial flash
Buatlah ilustrasi gambar burung dengan brush tool bisa juga menggunakan Pen Tool
Sebelum menginjak langkah selanjutnya copy gambar yang sudah dibuat tadi, tujuannya yaitu agar kita tidak usah repot-repot membuat badan burung lagi jadi pada akhirnya  kita tinggal paste gambar setelah itu nanti hanya menambah bentuk sayap yang berbeda saja
tutorial flash
buatlah sayap pada bagian atas , pada bagian ini kita sedang membuat gambar 1
tutorial flash
Masuk ke pembuatan gambar kedua buatlah bentuk sayap di bawah
tutorial flash

tutorial flash
Untuk gambar yang terakhir buatlah sayap diatas punggung burung tetapi agak rendah sedikit, jika sudah selesai tinggal pewarnaan pada gambar
burung
langkah selanjutnya yaitu pembuatan animasinya pada gambar 1 letakkan dikeyframe pertama , atur posisi gambar sesuai keinginan anda asal semua gambar harus di 1 posisi yang sama semua
tutorial flash
buatlah Keyframe dengan cara klik kanan frame kedua >> pilih Insert Keyframe, setelah itu masukan Gambar 2
tutorial flash
buatlah Keyframe dan masukan gambar 3 keposisi yang sudah kita tentukan tadi
 tutorial flash
langkah selanjutnya blok semua Frame yang telah kita buat >> klik kanan dan pilih Copy Frame. Kemudian Paste ke frame selanjutnya
tutorial flash tutorial flash
Hasilnya bisa dilihat dengan cara pilih Menu Control >> pilih Play atau Ctrl+Enter
tutorial flash
Hasilnya:
bisa di lihat pada link di bawah ini... hehehe ni copas punya tetangga kita
Tetangga Sebelah

Animasi Burung Terbang :)
salam kreatif by MIKO IG
Selamat Belajar Flash, SEMOGA BERMANFAAT

Bikin Game Tangkap Nyamuk (Part 1)


Bikin Game Tangkap Nyamuk (Part 1)


Gak bisa tidur gara-gara banyak nyamuk? Pakailah obat nyamuk atau raket nyamuk! Ampuh ngusir nyamuk sampe pagi, walah, malah pasang iklan, hehee,.. semua orang pasti gak betah kalo di rumah banyak nyamuk. Apalagi kalo nyamuk nya susah di tangkap, malah makin stress kan,..?  nah, daripada kesel ngurusin nyamuk di rumah, mending urusin nyamuk yang satu ini.

Gak usah buru-buru beli raket nyamuk, karena yang dimaksud ialah kita akan membuat permainan Games Tangkap Nyamuk dengan menggunakan Adobe Flash. Rasakan kenikmatan meSM*SH nyamuk!! Caranya?
Ikuti tutorial Flash berikut ini:

1.] Buka program macromedia flash atau adobe flash (sama saja karena script yang digunakan masih action script 2.0)

2.] Setting ukuran stage menjadi 800x600 pixel.
Buat movie clip baru dengan memilih menu Insert > New Symbol. Beri nama nyamuk.

3.] Pada editor movieclip, buatlah gambar nyamuk! gak usah ribet-ribet yang penting kelihatan kayak nyamuk.
nyamuk
gambar : nyamuk

4.] Pada frame 2, buat blank keyframe baru (F7). lalu  gambarlah objek darah seperti di bawah ini.
nyamuk Mati

5.] Ubah gambar darah tadi menjadi movie clip dengan mengklik kanan pada objek pilih Convert to Symbol.

6.] Pada frame 10, buat keyframe(F6) kemudian buka panel properties. Kemudian ubah color dengan alpha dengan persentase 0%.
image ilmugrafis

7.] Klik kanan di tengah frame lalu pilih Create Motion Tween.
Create Motion Tween

8.] Pada frame 1. Buka panel action kemudian beri perintah stop();

9.] Keluar dari editor, lalu masukan movieclip nyamuk yang telah kita buat dari library ke stage dengan cara mendrag nya.
Taruh movieclip nyamuk di luar area stage karena movieclip yang asli tidak kita gunakan.

10.] Klik movie clip nyamuk kemudian buka panel action. Ketikan script di bawah ini.


11.] Buka panel properties, kemudian pada kolom instance name beri nama nyamuk
image ilmugrafis

12.] Selanjutnya, buat movie clip baru dengan nama raket.

13.] Buatlah 3 buah keyframe dan pada masing-masing frame gambarkan sebuah raket dengan bentuk berbeda-beda seperti di bawah ini.
image ilmugrafis
Langkah di atas di maksudkan untuk animasi raket saat tombol mouse di tekan.

14.] Seleksi gambar raket pada frame 1 dengan Selection Tool (V) tetapi tidak dengan pegangan raket. Liat gambar dibawah.
image ilmugrafis

15.] Setelah diseleksi, ubah menjadi movieclip. Pada properties, beri nama area  pada instance name.

16.] Pada frame 1, beri perintah stop();

17.] Keluar dari editor, masukan movieclip raket ke stage kemudian beri action script di bwah ini:


Lalu, buka panel propertise, beri nama instance “raket”
image ilmugrafis

18.] Langkah terakhir, pada frame 1 main movie ketikan script berikut:


19.] Jalankan movie (CTRL+ENTER).

20.] Hasil nya seperti di bawah ini
liat punya tetangga nie postingan masih copas dari sebelah...hehehehe
Tetangga
Game Tangkap Nyamuk... Ciaaatttttt!!!!

Nah, asik kaaannn??? Eittss,.. jangan senang dulu, karena tutorial ini masih berlanjut.
Silahkan Akses Tutorial Game Nyamuk bag.2 karena disitu kita akan menambahkan efek suara, score dan counter time agar permainan ini jadi lebih menantang.
Terima kasih, semoga tutorial Belajar Membuat Game ini bermanfaat


Share URL Share the URL of this Tutorial in IM, Email or post in forums

* Klik Link, copy (ctrl + c) dan paste (ctrl + v)
Feedback : Pertanyaan, Kritik, dan Saran silahkan hubungi Penulis :